Kamis, 10 Juli 2008

BUMI bearish??

Rumor hari ini:

BUMI bearish? Turunnya harga minyak dunia ke $136/ barel menyebabkan harga saham emiten batubara anjlok, seperti BUMI, PTBA dan ITMG. Rumor yang beredar menyebutkan bahwa Grup Bakrie sedang membutuhkan Cash untuk mengakuisisi suatu perusahaan. Bakrie, melalui Kim Eng (ZP), telah memperoleh dana lebih dari Rp. 2T dalam beberapa hari ini..
Rumor lain menyebutkan dana ini digunakan untuk persiapan pemilu Golkar. Abu Rizal Bakrie merupakan salah satu tokoh Golkar yang cukup berpengaruh.. dana hasil penjualan saham Bakrie di BUMI Resources ada kemungkinan digunakan untuk pendanaan kampanye dan pemilu Golkar 2009.? Bakrie merupakan pemegang saham mayoritas di BUMI Resources sebanyak kurang lebih 70%.

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda